OKEGUYS
  • Tutorial
    • Adobe
    • Ahrefs
    • Blogger
    • Canva
    • Google Adsense
    • Google Analyitcs
    • Google Documents
    • Google Tag Manager
    • Microsoft Office
    • SEO
    • UI/UX
    • Web Design
    • WordPress
  • Fix It
    • Life Hack
    • How To Fix
  • Gadget
    • PC
    • Smart TV
    • Smartwatch
    • Smartphone
  • Intermezzo
    • Recommendation
  • Games
  • Anime
  • News
  • Ramadan Corner
OKEGUYS
  • Tutorial
    • Adobe
    • Ahrefs
    • Blogger
    • Canva
    • Google Adsense
    • Google Analyitcs
    • Google Documents
    • Google Tag Manager
    • Microsoft Office
    • SEO
    • UI/UX
    • Web Design
    • WordPress
  • Fix It
    • Life Hack
    • How To Fix
  • Gadget
    • PC
    • Smart TV
    • Smartwatch
    • Smartphone
  • Intermezzo
    • Recommendation
  • Games
  • Anime
  • News
  • Ramadan Corner
OKEGUYS
Home Gadget Smartphone

Spesifikasi dan Harga Xiaomi Mi 11

Maret 8, 2021
in Smartphone
1.5k 100
spesifikasi-harga-xiaomi-mi11

Xiaomi Mi 11 DEALS

  • Mi Store
    Rp13.00 VIEW

OKEGUYS – Mi 11 adalah smartphone Flagship terbaru dari brand asal Cina Xiaomi, spesifikasi dan harga Mi 11 menjadikannya saingan teratas untuk ponsel kelas flagship.

Salah satu smartphone flagship ini banyak sekali peminatnya, karena memang Xiaomi kualitasnya dalam pembuatan desain flagship yang berbeda.

Performa dan Spesifikasi

Xiaomi Mi 11 adalah smartphone pertama dengan chipset Qualcomm Snapdragon 888, yang kemungkinan akan menjadi prosesor yang digunakan di sebagian besar Flagship pada tahun 2021. Qualcomm telah menggembar-gemborkan beberapa kecepatan super cepat untuk chipset ini.

Mi 11 telah resmi tersertifikasi oleh BOINC (Berkeley Open Infrastructure for Network Computing), Tidak terlalu jelas apa arti sertifikasi ini sebenarnya, tetapi pendiri program, David Anderson, berbicara pada peluncuran Mi 11 China untuk menyampaikan berita tersebut.

Desain dan Layar

Spesifikasi layar Xiaomi Mi 11
photo: Slashgear

Layar dengan ukuran seluas 6,81 inci yang menjadikannya salah satu smartphone terbesar Xiaomi. Ponsel ini memiliki varian warna hitam, putih atau biru pucat (Pale Blue), serta dua edisi kulit, ungu dan khaki. Tidak ada kabar apakah ini kulit asli atau kulit imitasi yang terbuat dari bahan sintetis.

Xiaomi menggunakan resolusi layar Mi 11 adalah 2K yang berarti resolusinya sekitar 1440 x 3200. Serta menggunakan panel AMOLED dengan kecepatan refresh 120Hz dan kecepatan input sentuh 240Hz.

Layar ini memiliki kecerahan maksimal 1.500 nits yang cukup tinggi untuk sebuah smartphone, karena sebagian besar memiliki kecerahan maksimum antara 500 nits dan 1.000.

Sedangkan untuk materialnya menggunakan Corning Gorilla Glass Victus untuk bagian depan dan belakang. Corning Gorilla Victus adalah versi terbarunya, yang sangat kuat dan tahan terhadap benturan.

Kamera

Spesifikasi Kamera Xiaomi Mi 11
photo: GSMArena

Smartphone ini memiliki tiga kamera belakang, satu lebih sedikit dari pendahulunya, tapi kualitas mengalahkan kuantitas. Dengan makro telefoto utama 108MP, ultra-wide 13MP, dan telefoto 5MP, yang fokus pada bidikan zoom dan close-up.

inilah letak perbedaan dengan versi sebelumnya di Mi10, karena banyaknya fitur kamera yang ditingkatkan. fitur kamera nya AI Erasure, yang secara otomatis menghilangkan orang dari latar belakang foto atau video.

Serta mode AI cinema yang dapat berfungsi untuk meniru tampilan kamera film profesional dan perekaman HDR10 + – pengambilan video tampaknya menjadi fokus Mi 11.

Baterai

Ukuran baterai Xiaomi Mi 11 berkapasitas 4.600mAh dengan pengisian daya 55W dan nirkabel 50W. Seperti iPhone 12, Xiaomi Mi 11 tidak include kepala charger, jadi kamu harus memilih untuk pengisian baterai dengan menggunakan kabel atau nirkabel.

Kamu juga bisa menggunakan ponsel ini untuk pengisian daya gadget lain dengan penghantar sebesar 10W, memang cukup kecil sih Guys tapi lumayan loh buat charging aksesori bluetooth kamu.

Harga Xiaomi Mi 11 Resmi

Xiaomi Mi 11 ini dibanderol dengan harga Rp. 13.000.000

Baca Juga Artikel Menarik Lainnya: Gokil! Xiaomi Siapkan Smartphone Layar Empat Sisi

Apakah cocok dengan Flagship smartphone incaran kamu dari spesifikasi dan harga Xiaomi Mi 11 tersebut?


Artikel Menarik Lainnya

  • Spesifikasi dan Harga Xiaomi Mi 11 Ultra
  • Spesifikasi dan Harga Mi TV Q1 75 Inci yang Siap Dukung Para Gamer
  • Spesifikasi dan Harga Redmi K40 Pro Gahar dan Tangguh!
  • Unboxing Xiaomi Poco M3, Apa Aja Fiturnya?
  • Gokil! Xiaomi Siapkan Smartphone Layar Empat Sisi

The Review

Xiaomi Mi 11

4.5 Score

Xiaomi Mi 11 adalah smartphone pertama dengan chipset Qualcomm Snapdragon 888, yang kemungkinan akan menjadi prosesor yang digunakan di sebagian besar Flagship pada tahun 2021.

PROS

  • Performa dan kamera oke banget lah!
  • Layarnya berdimensi besar

CONS

  • Kapasitas baterai tidak terlalu besar, kentang!
  • Harga bukan Xiaomi banget.

Review Breakdown

  • Harga
  • Baterai
  • Performa
  • Kamera

Xiaomi Mi 11 DEALS

We collect information from many stores for best price available

Best Price

Rp13.00
  • Mi Store Mi Store
    Rp13.00 Buy Now
Tags: Spesifikasi dan Harga
Share254Tweet159Send

Related Posts

spesifikasi harga Poco X3 Pro
Smartphone

Spesifikasi dan Harga Poco X3 Pro

OKEGUYS – Poco X3 Pro seakan jadi pelengkap X3 NFC yang memiliki spesifikasi lebih kencang dan harga...

April 22, 2021
spesifikasi harga Axon 30 Ultra
Smartphone

Spesifikas dan Harga ZTE Axon 30 Ultra

OKEGUYS – ZTE kembali mengumumkan ponsel terbaru yakni Axon 30 Ultra dengan dibekali spesifikasi garang dan harga cukup mahal. Harga...

April 19, 2021
spesifikasi harga Xperia 5 III
Smartphone

Spesifikasi dan Harga Xperia 5 III

OKEGUYS – Sony Xperia 5 III juga menjadi smartphone terbaru Sony dengan spesifikasi kelas premium dan harga yang masih misteri....

April 19, 2021
spesifikasi harga Mi 10T Pro
Smartphone

Spesifikasi dan Harga Mi 10T Pro 128GB

OKEGUYS – Xiaomi Mi 10T Pro 2021 punya spesifikasi dengan penyimpanan lebih kecil dan harga yang jauh lebih terjangkau untuk...

April 19, 2021
Next Post
apakah blogwalking penting untuk blog

Tutorial Blogger: Blogwalking Ngaruh Sama Traffic?

Cara Buat Background Gradient di Google Slide

Cara Buat Background Gradient di Google Slide

Discussion about this post

Recommended

Film animasi islami untuk anak selama ramadhan

Film Animasi Islami Untuk Anak Selama Ramadhan

April 17, 2021
Aplikasi PC Emulator Android

14 Aplikasi PC Emulator Android Terbaik di Tahun 2021

April 22, 2021
Tips Bangun Sahur

5 Tips Agar Bangun Sahur Tidak Kesiangan

April 20, 2021
Fitur Smartphone Membantu Puasa

Fitur Smartphone Yang Bisa Membantu Menjalankan Puasa

April 20, 2021
Antivirus PC Gratis

Rekomendasi Antivirus PC Gratis Terbaik

April 16, 2021

Artikel Terbaru

Antivirus Terbaik Untuk Smartphone

Rekomendasi Antivirus Terbaik Untuk Smartphone

April 22, 2021
Tips Bermain Game Puasa

5 Tips Bermain Game Agar Serasa Tidak Sedang Puasa

April 22, 2021
Harga Paket Telkomsel Ramadhan

Harga Paket Telkomsel Murah di Bulan Ramadhan 2021

April 22, 2021
Cara Install Magisk Manager

Cara Install Magisk Manager, Mudah!

April 22, 2021
Modul Plugin Terbaik Xposed

Rekomendasi Modul Atau Plugin Terbaik Xposed

April 22, 2021
Game Offline PC Time Killer

5 Game Offline PC Time Killer Buat Ngabuburit

April 22, 2021
Cara Mengganti Gambar di Microsoft Word

Cara Mengganti Gambar di Microsoft Word

April 22, 2021

OKEGUYS.

Misi untuk membantu semua orang mengasah keahlian digital dengan beragam serial tutorial. Mendukung semua orang untuk dapat berkarya di ranah digital.

Member Of Limapagi Network Langit Group :

Limapagi Network Limapagi  Limapagi Network OKEGUYS  Limapagi Network OKEMOM

  • About Us
  • Contact
  • Privacy Policy
  • Cyber Coverage Guidelines
  • Login
No Result
View All Result
  • Tutorial
    • SEO
    • Ahrefs
    • Microsoft Office
    • UI/UX
    • Google Adsense
    • Google Analyitcs
    • Google Documents
    • Adobe
    • WordPress
    • Canva
    • Google Tag Manager
    • Webmaster
    • Blogger
  • Download
    • Download Apps
    • Download Games
  • Fix It
    • How To Fix
    • Life Hack
  • Gadget
    • PC
    • Recommendation
    • Smart TV
    • Smartwatch
    • Smartphone
  • Intermezzo
  • Games
  • News
  • Anime
  • Ramadan Corner

Welcome Back!

Sign In with Facebook
Sign In with Google
OR

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In