OKEGUYS – Detail spesifikasi Huawei Nova 11 Ultra akhirnya terungkap secara lengkap oleh beberapa informan.
Huawei Nova 11 Ultra sendiri dikonfirmasi akan rilis pada bulan ini, tepatnya 17 April 2023.
Berikut ini detail spesifikasi lengkap Huawei Nova 11 Ultra.
Baca Juga: 5 Alasan Kenapa Siri Lebih Baik dari ChatGPT, Ini Bukti dan Alasannya!
Spesifikasi Lengkap Huawei Nova 11 Ultra
Informan rahasia Digital Chat Station (DCS) telah membocorkan sebagian besar spesifikasi utama dari Huawei Nova 11 Ultra.
Menurut DCS, Huawei Nova 11 Ultra diperkirakan akan dibekali chipset Qualcomm Snapdragon 778G 4G yang bertenaga.
Meskipun sebelumnya Huawei Nova 11 Ultra telah diuji dengan Snapdragon 8+, namun Snapdragon 778G adalah opsi yang lebih tejangkau, memungkinkan harga yang lebih murah bagi konsumen.
Salah satu fitur paling menonjol dari Huawei Nova 11 Ultra adalah layar 6,78 inci dengan tepi melengkung, yang menawarkan resolusi tinggi 2652 x 1200 piksel.
Baca Juga: 10 Ucapan Selamat Hari Raya Idul Fitri Terbaik Untuk Status WhatsApp 2023
Layar ini juga akan memiliki kecepatan refresh 120Hz, bersama dengan tampilan peredupan frekuensi tinggi PWM 1440Hz.
Dalam hal kamera, Huawei Nova 11 Ultra akan mempertahankan kamera depan ganda 60MP + 8MP yang mengesankan
Di bagian belakang, Huawei Nova 11 Ultra dilengkapi dengan tiga kamera belakang yang menampilkan lensa 50MP dengan rangkaian warna RYYB untuk gambar yang cerah.
Kamera utama juga akan memiliki teknologi bukaan variabel.
Baca Juga: GAWAT! Perhatikan hal ini Sebelum Bertransaksi Menggunakan QRIS
Artikel Terkait
Huawei Watch Buds, TWS di Dalam Smartwatch Siap Rilis Indonesia dengan Detail Berikut
Bawa Banyak Peningkatan, Huawei MateBook D14 dan MateBook D15 2023 Resmi Rilis di Indonesia
Huawei MateBook D 14 dan MateBook D 15 2023 Gunakan Layar Premium dan Body Metal
Rilis Global, Huawei Watch Ultimate Beri Diskon Sampai Jutaan Rupiah!
Rilis 17 April, Huawei Nova 11 Bakal Jadi Smartphone dengan Teknologi Komunikasi Satelit!