Redmi Note 12 Turbo Bawa Chipset Baru dari Snapdragon 7+ Gen 2! Gini Sepsifikasinya

- Senin, 3 April 2023 | 13:24 WIB
Redmi Note 12 Turbo Bawa Chipset Baru dari Snapdragon 7+ Gen 2! Gini Sepsifikasinya (OKEGUYS/Ilhami)
Redmi Note 12 Turbo Bawa Chipset Baru dari Snapdragon 7+ Gen 2! Gini Sepsifikasinya (OKEGUYS/Ilhami)

OKEGUYS - Redmi Note 12 Turbo merupakan salah satu ponsel yang baru saja dirilis oleh perusahaan Xiaomi.

Dimana Ponsel terbaru Redmi Note 12 Turbo ini menjadi salah satu ponsel paling laris di harga 2.000 - 3.000 yuan (Rp 4,3 - 6,5 juta).

Baca Juga: Lenovo Yoga Pro 9i, Laptop Kelas Flangship dengan Layar Mini Tapi Performa Mumpuni

Selain itu Ponsel ini juga sudah dibekali dengan beberapa teknologi canggih, yang membuat ponsel ini semakin banyak diinginkan oleh setiap orang.

Salah satu yang menonjol dari ponsel ini adalah bagian chipsetnya, dimana Redmi Note 12 Turbo ini.

Baca Juga: Resmi Rilis, Monitor Red Magic 4K, Mouse dan Keyboard Gaming Bawa Segudang Fitur Andalan

Ditanami dengan chipset terbaru dari Snapdragon 7+ Gen 2 yang memiliki kecepatan nano meter hingga 4nm.

Selain itu Redmi Note 12 Turbo juga didukung dengan CPU Cota-core serta GPU Adreno 725.

Baca Juga: Huawei MateBook D 14 dan MateBook D 15 2023 Gunakan Layar Premium dan Body Metal

Melihat dapur pacu yang ditanamkan, sepertinya HP yang satu ini memiliki performa yang sangat bagus, dan pastinya ngebut.

Begitu juga dengan bagian layarnya, yang sudah disematkan dengan layar OLED dan kecepatan refresh rate 120Hz.

Baca Juga: Acer Rilis W Series, Android Smart TV 65 inci Dengan Beragam Fitur Canggih

Sedangkan pada bagian kamera, ponsel ini dibekali 3 kamera belakang, dengan ukuran 64MP, 8MP, 2MP yang sudah menggunakan teknologi PDAF OIS.

Sedangkan untuk kamera depannya, tersematkan kamera selfie dengan ukuran 16 Mega Piksel.

Halaman:

Editor: Ilhami Fajri

Tags

Artikel Terkait

Terkini

X