Mobil Sport Toyota Celica Tahun 2006 ini Masih Layak Untuk Dimiliki

- Jumat, 17 Maret 2023 | 22:00 WIB
Toyota Celica Tahun 2006 (Wikipedia)
Toyota Celica Tahun 2006 (Wikipedia)

OKEGUYSToyota Celica generasi ketujuh diperkenalkan pada tahun 1999 dan diproduksi hingga tahun 2006.

Toyota Celica generasi ketujuh memiliki desain yang sporty dan modern dengan bentuk yang agresif dan aerodinamis.

Toyota Celica generasi ketujuh memiliki bentuk yang lebih ramping dan proporsi yang lebih baik dibandingkan dengan generasi sebelumnya.

Baca Juga: Toyota Celica Generasi Ketiga Dapat Berakselerasi Lebih Cepat Namun Tetap Efisien Dalam Pengguanan Bahan Bakar

Bagian depan mobil dilengkapi dengan grille berukuran besar dan headlamp yang berbentuk oval, memberikan tampilan yang lebih modern.

Toyota Celica generasi ketujuh hadir dengan mesin empat silinder 1.8 liter yang dilengkapi dengan teknologi VVT-i.

Sehingga memberikan tenaga yang cukup dengan konsumsi bahan bakar yang efisien.

Baca Juga: Toyota Celica Tahun 1985 Terlihat Lebih Modern dan Mengusung Teknologi Terbaru

Mesin ini dapat menghasilkan tenaga maksimum hingga 140 horsepower.

Mobil ini dilengkapi dengan transmisi manual lima kecepatan atau transmisi otomatis empat kecepatan.

Transmisi ini membuat mobil lebih responsif dan efisien dalam penggunaannya.

Baca Juga: Toyota Celica Generasi Kedua Memiliki Mesin Bertenaga Dibandingkan Dengan Sebelumnnya

Toyota Celica generasi ketujuh menggunakan suspensi depan MacPherson strut dan suspensi belakang double-wishbone.

Suspensi ini membuat mobil lebih stabil dan nyaman dalam berkendara.

Halaman:

Editor: Muhammad Fauzi

Tags

Artikel Terkait

Terkini

Terpopuler

X