OKEGUYS
  • Tutorial
    • Adobe
    • Ahrefs
    • Blogger
    • Canva
    • Google Adsense
    • Google Analyitcs
    • Google Documents
    • Google Tag Manager
    • Microsoft Office
    • SEO
    • UI/UX
    • Web Design
    • WordPress
  • Fix It
    • Life Hack
    • How To Fix
  • Gadget
    • PC
    • Smart TV
    • Smartwatch
    • Smartphone
  • Intermezzo
    • Recommendation
  • Games
  • Anime
  • News
  • Ramadan Corner
 
OKEGUYS
  • Tutorial
    • Adobe
    • Ahrefs
    • Blogger
    • Canva
    • Google Adsense
    • Google Analyitcs
    • Google Documents
    • Google Tag Manager
    • Microsoft Office
    • SEO
    • UI/UX
    • Web Design
    • WordPress
  • Fix It
    • Life Hack
    • How To Fix
  • Gadget
    • PC
    • Smart TV
    • Smartwatch
    • Smartphone
  • Intermezzo
    • Recommendation
  • Games
  • Anime
  • News
  • Ramadan Corner
OKEGUYS
Home Admin Microsoft Office

Tutorial Cara Menghilangkan Print Area di Spreadsheet Microsoft Excel

Januari 4, 2021
in Microsoft Office
161 2
Tutorial Cara Menghilangkan Print Area di Spreadsheet Microsoft Excel

Halo Goodguys! Pada artikel kali ini, kita akan membahas tutorial Microsoft Excel yaitu cara menghilangkan print area di Microsoft Excel.

Print Area digunakan untuk menandai area yang akan di-print. Biasanya fitur ini digunakan pada saat akan mencetak (print) file Excel yang memanjang ke bawah.

Area print menjadi solusi yang baik saat kamu perlu mencetak beberapa data dalam sebuah file, tetapi tidak semuanya.

Cara Menghilangkan Area Print di Microsoft Excel

Untuk mengosongkan print area di Excel sangat mudah, kok. Kamu cukup ikuti langkah-langkahnya, sebagai berikut:

1. Terlebih dahulu buka dokumen Excel yang akan dihilangkan print areanya. Pastikan juga print area di dokumen tersebut diaktifkan.

2. Kemudian, silahkan masuk ke ‘Page Layout’ di bagian menu atas pada spreadsheet yang dibuka

3. Klik menu drop-down ‘Print Area’ di bagian Page Setup pada pita di bagian atas jendela. Lalu, pilih opsi ‘Clear Print Area’.

4. Secara otomatis, Print Area di spreadshet Microsoft Excel itu akan menghilang alias telah dikosongkan.

5. Setelah mengosongkan area cetak, ada baiknya untuk memeriksa Pratinjau Cetak atau ‘Print Preview’ sebelum kamu mengklik tombol Cetak.

Cara ini akan menghemat banyak kertas yang terbuang, semisal ada kesalahan print, terutama jika kamu berurusan dengan spreadsheet yang sangat besar.

6. Apabila sudah yakin tidak ada kesalahan lagi, selanjutnya kamu dapat mengklik opsi ‘Print’ untuk mencetak spreadsheet tersebut.

Catatan:

Jika kamu ingin mencetak spreadsheet Excel dan mengabaikan area cetak, kamu dapat memilih opsi ‘Ignore Print Area’ pada menu ‘Print’.

Kamu dapat menemukan pengaturan ini melalui tab File. Kemudian pilih Print, lalu klik menu drop-down Print Active Sheets, dan pilih Ignore Print Area.

Nah, itulah tutorial singkat OKEGUYS tentang cara menghilangkan Print Area di Microsoft Ecel. Semoga artikel ini bermanfaat ya.

Jika ada pertanyaan, silahkan tuliskan pada kolom komentar di bawah. Sampai ketemu di artikel berikutnya, Goodguys!

Tags: Microsoft Exceltutorial microsoft excel
Share202Tweet126Send

Related Posts

Cara membuat huruf kapital (fitur change case)
Microsoft Office

Cara Membuat Huruf Kapital (Change Sase) Microsoft Word

OKEGUYS - Sebagagi pengguna Microsoft Word pasti kamu pernah mengalami kesulitan atau bingung dalam membuat huruf kapital (change case) di...

by Ilhami Fajri
April 19, 2021
Cara membuat paragraf awal lebih mundur
Microsoft Office

Cara Membuat Paragraf Awal Lebih Mundur Microsoft Word

OKEGUYS - Pada kesempatan kali ini OKEGUYS akan membahas tentang, bagaimana sih membuat paragraf awal lebih mundur, begini cara nya....

by Ilhami Fajri
April 19, 2021
Cara membuat, menyimpan dan membuka file Word
Microsoft Office

Cara Membuat, Menyimpan dan Membuka File Word

OKEGUYS - Pada artikel kali ini kita akan membahas bagaimana cara membuat, menyimpan dan membuka file Word. Mudah banget Guys....

by Ilhami Fajri
April 16, 2021
Pengenalan bagian-bagian Microsoft Word
Microsoft Office

Pengenalan Bagian-Bagian Microsoft Word Yang Harus Kamu Tahu

OKEGUYS - Mengenal bagian-bagian Microsoft Word berserta dengan fungsinya adalah hal wajib yang harus kamu lakukan jika ingin menggunakan software...

by Ilhami Fajri
April 16, 2021
Next Post
Oppo Reno5 4G

Spesifikasi dan Harga Oppo Reno5 4G Resmi

Replace Kata di Word

Tutorial Cara Replace Kata di Word | Cepat dan Praktis!

Discussion about this post

Recommended

Among Us Multiple User

Kini Among Us Bisa Login Multiple User Dalam Satu Ponsel

April 14, 2021
spesifikasi harga Nokia C10

Spesifikasi dan Harga Nokia C10

waktu terbaik push rank mobile legends

5 Waktu Terbaik Push Rank Mobile Legends Saat Ramadan

April 19, 2021
Aplikasi Ucapan Ramadan

Kirimkan Kasih Sayang dan Berkah Ramadan Pakai Aplikasi Ini!

April 13, 2021
Spoiler My Hero Academia 309

Spoiler My Hero Academia Chapter 309: Muscular Kalah!

April 16, 2021

Artikel Terbaru

film pendek indonesia terbaik ramadan

5 Film Pendek Indonesia Terbaik Untuk Tontonan Ramadan

April 20, 2021
Fitur Smartphone Membantu Puasa

Fitur Smartphone Yang Bisa Membantu Menjalankan Puasa

April 20, 2021
Game PPSSPP Ukuran Kecil

Download Game PPSSPP Ukuran Kecil Untuk Andorid dan PC

April 20, 2021
Anime Yang Membatalkan Puasa

Jangan Ditonton! Ini 5 Anime Yang Bisa Membatalkan Puasa

April 19, 2021
Situs Download Game PC

Situs Download Game PC Gratis dan Legal 2021

April 19, 2021
Cara membuat huruf kapital (fitur change case)

Cara Membuat Huruf Kapital (Change Sase) Microsoft Word

April 19, 2021
Cara membuat paragraf awal lebih mundur

Cara Membuat Paragraf Awal Lebih Mundur Microsoft Word

April 19, 2021

OKEGUYS.

Misi untuk membantu semua orang mengasah keahlian digital dengan beragam serial tutorial. Mendukung semua orang untuk dapat berkarya di ranah digital.

Member Of Limapagi Network Langit Group :

Limapagi Network Limapagi  Limapagi Network OKEGUYS  Limapagi Network OKEMOM

  • About Us
  • Contact
  • Privacy Policy
  • Cyber Coverage Guidelines
  • Login
  • Sign Up
No Result
View All Result
  • Tutorial
    • SEO
    • Ahrefs
    • Microsoft Office
    • UI/UX
    • Google Adsense
    • Google Analyitcs
    • Google Documents
    • Adobe
    • WordPress
    • Canva
    • Google Tag Manager
    • Webmaster
    • Blogger
  • Download
    • Download Apps
    • Download Games
  • Fix It
    • How To Fix
    • Life Hack
  • Gadget
    • PC
    • Recommendation
    • Smart TV
    • Smartwatch
    • Smartphone
  • Intermezzo
  • Games
  • News
  • Anime
  • Ramadan Corner

Welcome Back!

Sign In with Facebook
Sign In with Google
OR

Login to your account below

Forgotten Password? Sign Up

Create New Account!

Sign Up with Facebook
Sign Up with Google
OR

Fill the forms bellow to register

All fields are required. Log In

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In